Untukmu Yang Patah Hati dan Sulit Untuk Memaafkan Karena Luka Yang Dalam

Sedang Viral :
Teruntuk kamu sahabat baper, Khususnya Yang Masih Memendam Luka dalam Hatinya karena suatu peristiwa telah sangat menyiksamu, melukaimu bahkan membuat harapanmu punah seketika karena dia ternyata menghianataimu. Atau apapun itu penyebabnya, maka yakinlah suatu saat akan Allah ganti dengan jauh yang lebih baik lagi.
Hatimu telah Jauh sakit. mungkin lebih sakit dari yang aku bayangkan.  Hingga kata maaf saja amat berat untuk kau terima dari dia yang tega menyakitimu dulu. Tapi sebenarnya memaafkan itu tak sesulit itu. Berdamailah dengan dirimu sendiri, lalu buka sedikit ruang hatimu untuk sekadar mulai memaafkannya kemudian lama kelamaan kamu akan ikhlas juga hingga tak ada luka yang tersisa.
Kau pernah berkata. “Kamu pecahkanlah kaca. dan cobalah meminta maaf pada kaca tersebut, apa kaca itu akan seperti semula? gak kan!! seperti itulah hatiku saat ini padamu” seolah beribu maaf darinya pun tak akan kau terima saking pecahnya Hatimu karenanya.
Patah Hati dan Sulit Memaafkan
Mendapatkan pengganti yang lebih baik via instagram.com @in.memoria
Dengarlah.. Hatimu ini bukanlah kaca Jika dibanting akan pecah, Dan hatimu bukanlah sebuah benda yang mudah hancur, meskipun sebagian orang anggap bahwa hati wanita itu rapuh, justru sebaliknyalah yang terjadi. benarkan? πŸ˜Š* Kau kuat sayang, bahkan saat ini kau bisa bangkit dan tetap tersenyum dibalik semua kehancuranmu itu😊
Hatimu itu diciptakan oleh Allah dengan segala kuasa dan kasih sayangnya. dan kuatnya hatimu itu semua atas kasih sayangnya padamu. Hatimu itu Benda hidup😊. bukan benda mati.πŸ˜” kaca? Itu benda mati😊
hati? itu benda hidup πŸ˜Š dimana allah menilai dan mencintai seorang hamba dari Hatinya.😊 Yaa sayang,, sekarang kamu sudah bisa kan memaafkan mereka yang tega menyakitimu dulu?😊
Aku tau itu berat. tapi cobalah renungi sebentar kata kataku tadi. aku yakin kau pasti bisa memaafkan mereka. dan juga bisa mengikhlaskan semua masa lalu terpurukmu. coba baca ini dan peluklah agamamu.
Bismillahirrohmaanirrohiim. “Asy hadu alla illaha illallah.. wa asy hadu anna Muhammada rrosulullah..”
Nahh sekarang Hatimu Baru. peristiwa kemarin sekarang tinggal kenangan. ingat!! “Hanya Kenangan”
Dan mulailah awal yang baru dengan hati yang riang. sayangilah semua orang. dan jangan lagi memendam luka lagiπŸ’œ. ok? sipp.. semoga Allah selalu menyayangimu dan Menjaga hatimu pula ♥️
Artikel ini merupakan status di facebook Motivasi Hijrah Indonesia yang sudah di edit oleh penulis dan Untuk fhoto menggunakan hasil jepretan dari @in.memoria.

Artikel Terkait

Untukmu Yang Patah Hati dan Sulit Untuk Memaafkan Karena Luka Yang Dalam
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email